Latest News

BlackBerry Priv sudah tersedia untuk pre-order di tiga negara, Kanada, Amerika Serikat dan Inggris, tetapi ketersediaan smartphone tersebut akan menyusul segera di beberapa negara dalam beberapa minggu kedepan. Menurut CEO BlackBerry, John Chen, Priv adalah "solusi bagi pengguna smartphone yang syarat dengan privasi. PRIV akan menjadi jawaban bagi pengguna BlackBerry menggunakan keyboard fisik tetapi ingin lebih banyak aplikasi." BlackBerry membuat banyak perubahan untuk Android produknya tersebut, perusahaan memberikan layanan privasi dan fitur keamanan paling terpercaya dari segi hardware dan software di dalam dunia. Selanjutnya, Chen menyoroti fakta bahwa perangkat BlackBerry banyak digunakan oleh tokoh dunia termasuk Presiden AS Barack Obama, Perdana Menteri Inggris David Cameron, dan PM Jerman Angela Merkel.


0 comments:

Post a Comment

:) :)) ;(( :-) =)) ;( ;-( :d :-d @-) :p :o :>) (o) [-( :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (b) (f) x-) (k) (h) (c) cheer
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.

 
Top