AC/DC akhirnya memperkenalkan single terbaru dari album album terbarunya berjudul "Rock or Bust", single yang diperkenalkan belum lama ini berjudul "Play Ball", Band hard rock asal Australia ini melakukan rekaman album terbarunya ini pada musim semi di Vancouver, BC, dengan produser Brendan O'Brien dan mixer Mike Fraser. Album ini akan dirilis di Amerika Serikat pada Desember 2 mendatang dengan single "Play Ball" yang muncul pada Major League Baseball 2014.


0 comments:

Post a Comment

 
Top