Foxconn Electronics dan Apple terus mendiskusikan rencana pengembangan perangkat iTV, kedua perusahaan dikabarkan akan saling bertukar teknologi untuk mengembangkan Apple iTV.
Menurut sumber DigiTimes, "Apple dikabarkan terus mengembangkan TV yang akan diberinama iTV, yang kemungkinan akan mendukung Ultra HD (3840 by 2160) bersama dengan fungsi suara dan motion control functions dan konektivitas internet."
Sumber menambahkan bahwa "Apple dan Foxconn Electronics telah mendiskusikan jadwal produksi TV, Apple juga mempertimbangkan pasokan panel untuk TV yang akan dikembangkan tersebut". Raksasa Cupertino dipastikan akan menjadi pemasok panel TV Ultra HD.

0 comments:
Post a Comment