Perusahaan keamanan McAfee, belum lama ini menunjukkan daftar selebriti yang paling mungkin menyebabkan pengguna lain masuk dalam perangkap Cyber dan beberapa nama selebritis terkenal versi McAfee ini kabarnya sebagai penyebab pencurian data pribadi melalui online. Posisi teratas di tempati oleh Jimmy Kimmel, tampak bahwa satu dari lima halaman yang dihasilkan di internet mengandung virus dan malware.


0 comments:

Post a Comment

 
Top