Juara dunia dua kali MotoGP, Casey Stoner dikabarkan menjadi tamu kehormatan pada putaran seri MotoGP mendatang di Austin, Texas sesuai jadwal MotoGP 2014. Seri MotoGP Austin akan digelar pada tanggal 11-13 di Texas, Sejauh ini Marquez memimpin 25 poin, disusul oleh Rossi dengan 20 poin, Pedrosa 16 poin, Aleix Espagaro 13 poin dan Andrea Divizioso 11 poin. Casey Stoner pensiun pada akhir musim 2012 setelah setahun sukses dengan Repsol Honda, Stoner melanjutkan balap di supercar V8 seri Australia. insella
0 comments:
Post a Comment